12 Kode Livery FR Legends Supra MK4 & MK5 Kualitas HD 2024

Kode Livery FR Legends Supra – BUSSID / Bus Simulator Indonesia sempat booming menjadi salah satu game simulator mobile yang begitu banyak peminatnya. Pasalnya banyak pemain yang bisa membuat sketsa sendiri mod kendaraan beserta tema / livery yang mereka inginkan agar terlihat lebih menarik.

Nah dengan banyaknya peminat genre game seperti itu, belum lama ini ada satu game baru yang cukup menarik yakni FR Legends yang merupakan game balap dengan fokus di permainan drifting. Dan untuk menunjang tampilan mobil yang digunakan, kalian bisa memakai livery / tema.

Apa Itu Livery FR Legends?

Sama halnya dengan game mobil balap lainnya, untuk membuat tampilan mobil yang digunakan semakin terkesan sporty. Tentunya FR Legends juga memberikan kesempatan bagi para pemain untuk merubah tampilan mobil mereka menjadi lebih keren dengan menggunakan Livery.

Adapun salah satu jenis mobil sport yang paling banyak digunakan dalam game ini yakni Toyota Supra dengan model / tipe yang bisa disesuaikan mulai dari MK4 maupun MK5. Hanya saja, tampilan yang ditawarkan aplikasi ini untuk model Toyota Supra ini terbilang standar.

Maka dari itu banyak pemain yang mencari info tentang kode livery FR Legends Supra. Dan jika kalian adalah salah satu pemain game ini, kami rasa tepat sekali ada pada artikel ini. Karena di bawah akan gsmtrik bagikan kumpulan livery FR Legends Supra.

Namun sebelum itu kita akan bahas lebih dulu apa itu Kode Livery FR Legends. Bila kita melihat ringkasan di atas, mungkin kalian sudah bisa menebak bahwa Kode Livery FR Legends sendiri merupakan skin / tema yang bisa dipasang guna membuat keseluruhan tampilan mobil terlihat keren.

Yang jelas dari pengertian tersebut bisa kita artikan pula bahwa Kode Livery FR Legends sama seperti livery game BUSSID. Bagaimana apakah sampai pada tahap ini kalian sudah bisa memahami apa arti / maksud dan pengertian dari livery FR Legends?.

Download Kumpulan Kode Livery FR Legends Supra

Jika sudah dan kebetulan kalian adalah salah satu pemain game FR Legend yang memilih menggunakan mobil Toyota Supra model MK4 / MK5. Berikut ini adalah kumpulan kode livery FR Legends Supra yang sudah kami siapkan dan dapat kalian gunakan secara gratis.

Livery Supra Mk4 Brian O’conner

Livery Supra Mk4 Brian Oconner
  • Download: Disini
  • PW: GAK ADA BOY (besar semua)
  • Source: Youtube @DAVID YT

Livery Toyota Supra Changeable Color

Livery Toyota Supra Changeable Color

Toyota Supra Mk5 Livery By Gm Build

Toyota Supra Mk5 Livery By Gm Build

Livery GTR R34 Changeable Color Detailing

Livery GTR R34 Changeable Color Detailing
  • Download: Disini
  • Password: 17mei
  • Source: Youtube @Surya ART

Cara Pasang Livery FR Legends Supra

Ada cukup banyak pilihan yang bisa kalian pakai / pasang pada mobil Toyota Supra di game FR Legends. Namun tentunya buat para pemain baru tentu masih bertanya bagaimana cara memasang kode livery FR Legends Supra tersebut.

Oleh karena itu, jika di atas sudah kami bagikan beberapa kumpulan kode livery yang bisa kalian gunakan. Berikut ini adalah panduan lengkap mengenai cara pasang livery FR Legends Supra baik MK4 atau MK5.

  • Langkah pertama silahkan download salah satu kode livery FR Legends Supra di atas.
  • Kemudian setelah berhasil di download, lanjutkan dengan buka file download tersebut.
  • Otomatis akan terbuka pula kode livery, silahkan copy semua kode di bagian body.
  • Lalu masuk / buka game FR Legends lalu pastikan sudah memilih mobil Toyota Supra.
  • Masuk ke bagian menu edit tampilan & klik ikon layer spray & tangan.
  • Tambah layer dan klik import.
  • Cari dan pilih / paste kode FR Legends Supra yang sudah kalian copy & klik replace my decal.
  • Selesai.

Lakukan langkah / cara diatas pada semua bagian yang ingin kalian ganti dengan livery yang sudah di download.

Akhir Kata

Cukup menarik bukan? yah bagi kalian para pemain game yang satu ini jelas memiliki koleksi livery FR Legends Supra model MK4 / MK5 dan atau beberapa tipe mobil lainnya jelas menjadi hal yang penting.

Pasalnya disaat bosan dengan tampilan mobil yang itu-itu saja. Kalian dapat dengan mudah mengganti & mengedit livery / tema mobil tersebut sesuai selera. Sekian dan semoga pembahasan gsmtrik.id kali ini bisa membantu.

Sumber Gambar: youtube.com, gsmtrik.id

Tinggalkan komentar